RESPON PERTUMBUHAN BIBIT TANAMAN MARKISA UNGU (Passiflora edulis) TERHADAP PEMBERIAN BOKASHI PUPUK KANDANG KERBAU

Frengky Patintingan Bugi’, Frengky RESPON PERTUMBUHAN BIBIT TANAMAN MARKISA UNGU (Passiflora edulis) TERHADAP PEMBERIAN BOKASHI PUPUK KANDANG KERBAU. UKI Toraja Press.

[thumbnail of Frengky Patintingan Bugi’.pdf] Text
Frengky Patintingan Bugi’.pdf
Restricted to Registered users only until 11 April 2022.

Download (840kB)

Abstract

ABSTRAK
FRENGKY PATINTINGAN BUGI’, 213311014. Respon Pertumbuhan Bibit Tanaman Markisa Ungu (Passiflora edulis) terhadap Pemberian Bokashi Pupuk Kandang Kerbau dibawah bimbingan Ir. Aris Tanan, MM. dan Ir. Driyunitha, MP.
Penelitian dilaksanakan di Dusun Dulang, Lembang Madandan, Kecamatan Rantetayo, Kabupaten Tana Toraja. pada ketinggian tempat sekitar 900 meter dpl dengan tipe iklim B (Scmitdt dan Fergusson). Penelitian dilaksanakan dari bulan November 2018, sampai Pebruari 2019 yang bertujuan untuk menguji respon bibit tanaman markisa terhadap pemberian bokashi pupuk kandang kerbau degan takaran yang berbeda.
Penelitian merupakan faktor tunggal yang disusun dalam Rancangan Acak Kelompok (RAK) dengan 5 (lima) taraf perlakuan yang diulang 3 (tiga) kali yaitu tanpa perlakuan P0 (control), P1 50 g bokashi pupuk kandang kerbau, P2 100 g, P3 150 g, P4 200 g
Kata Kunci: Bibit Markisa Ungu , Bokashi Pupuk Kandang Kerbau.

Item Type: Other
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Fakultas Pertanian > Agroteknologi
Depositing User: Yusuf L. Limbongan
Date Deposited: 05 Apr 2022 14:27
Last Modified: 05 Apr 2022 14:27
URI: http://repository.ukitoraja.ac.id/id/eprint/217

Actions (login required)

View Item
View Item