PERENCANAAN JEMBATAN BULO YANG MENGHUBUNGKAN KELURAHAN TIKALA DENGAN KELURAHAN MENTIROTIKU KECAMATAN RANTEPAO TORAJA UTARA

Makkasau, Aser and Tangalayuk, Esra (2023) PERENCANAAN JEMBATAN BULO YANG MENGHUBUNGKAN KELURAHAN TIKALA DENGAN KELURAHAN MENTIROTIKU KECAMATAN RANTEPAO TORAJA UTARA. Skripsi, Tugas Akhir thesis, Universitas Kristen Indonesia Toraja.

This is the latest version of this item.

[thumbnail of BAB 1] Text (BAB 1)
BAB 1.pdf

Download (253kB)
[thumbnail of BAB 2] Text (BAB 2)
BAB 2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 3] Text (BAB 3)
BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (342kB)
[thumbnail of BAB 4] Text (BAB 4)
BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 5] Text (BAB 5)
BAB 5.pdf

Download (95kB)
[thumbnail of DAFTAR PUSTAKA] Text (DAFTAR PUSTAKA)
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (100kB)
[thumbnail of LAMPIRAN] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Dalam hal ini pembangunan jembatan sangat penting guna mendukung kelancaran arus lalu lintas, serta membantu pengguna transportasi dalam menghemat waktu menempuh perjalanan yang melewati tebing, sungai, lembah dan gunung yang ada di Toaraja Utara dibutuhkan struktur jembatan. Berada disungai Bulo, yang menghubungkan kelurahan Tikala kecamatan Tikala dengan kelurahan Mentirotiku kecamatan Rantepao,Toraja Utara. Jembatan ini terbuat dari material kayu(plat kayu). Kondisi struktur jembatan kini telah rusak dan membutuhkan pembangunan kembali. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk merencanakan struktur atas jembatan dan struktur bawah Jembatan dengan metode kualitatif dengan menggacu kepada perhitungan LRFD, bentang jembatan 52 meter, dengan lebar 2 meter, serta lantai kendaraan papan tebal 3 cm. Perencanaan struktur terdiri dari, plat lantai kendaraan dan trotoar, gelagar memanjang, gelagar melintang, gelagar induk, Ikatan angin, pipa sandaran, plat simpul perletakan dan abutmen. Perhitungan struktur jembatan mengacu pada RSNI T-03-2005,Perencanaan Struktur Baja untuk Jembatan. Perhitungan gaya dalam dihitung secara manual menggunakan analisa struktur. Berdasarkan analisa dan perhitungan pada struktur atas jembatan. Perencanaan struktur atas jembatan Bulo meliputi: (railing (profil Q 3”= 76,3 mm ), trotoar (mutu beton 250 kg, mutu tulangan 2400 kg/m3), plat lantai jembatan (mutu beton 250 kg, mutu tulangan 2400 kg/m3), gelagar jembatan
(gelagar melintang menggunakan bj-55,profil WF 588x300x12x20 dan gelagar memanjang menggunakan BJ-55, propil WF 400x200x8x13), gelagar induk menggunakan (BJ-55, profil IWF 300 x 300 x 10 x 15), ikatan angin menggunakan BJ-55, profil 100 x 100 x 10), shear conector yang digunakan ½ L sampai tengah bentangan yaitu (25 cm), sambungan gelagar menggunakan baut ᴓ 22 = A307 = 2,222. Perhitungan struktur bawah, abutment dengan dimensi yaitu tinggi abutmen 9 m dan lebar 4 m, kepala abutmen mutu beton 25 MPa, mutu tulangan 320 MPa), badan abutmen dan kaki abutmen (mutu beton 25 MPa, mutu tulangan 320 Mpa.

Kata Kunci: Jembatan, Struktur Baja dengan Metode LRFD, Struktur Atas, Struktur Bawah

Item Type: Thesis (Skripsi, Tugas Akhir)
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Sipil
Depositing User: Unnamed user with username perpustakaan2_2
Date Deposited: 09 Mar 2024 03:06
Last Modified: 09 Mar 2024 03:06
URI: http://repository.ukitoraja.ac.id/id/eprint/911

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item
View Item